top of page
Writer's pictureprestasiglobalid

15 Manfaat Mengikuti Kegiatan Ekstrakurikuler Bagi Anak


Selain pendidikan formal, partisipasi dalam kegiatan ekstrakurikuler dapat menjadi kegiatan penting selama waktu sekolah.


Mengapa?


Karena dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler, anak mendapatkan kegiatan yang bermanfaat dan positif sesuai minatnya. Selain itu, kegiatan ini juga dapat melatih talenta dan mengembangkan potensinya dalam satu bidang atau lebih, sehingga fokus dan maksimal.


Secara khusus, berikut ini pengertian kegiatan ekstrakurikuler dan manfaatnya.


Apa Itu Ekstrakurikuler? Apa Tujuannya?


Kegiatan ekstrakurikuler adalah kegiatan ekstrakurikuler yang dilaksanakan di luar jam sekolah. Dengan demikian, kegiatan berlangsung sepulang sekolah pada hari yang telah ditentukan. Pelaksanaannya tidak setiap hari tapi mungkin seminggu sekali.


Tujuan kegiatan ekstrakurikuler, yaitu sebagai sarana bagi anak untuk mengembangkan keterampilan dan keahliannya, membentuk kepribadiannya, dan sekaligus mengarahkan bakat dan minatnya untuk perkembangan yang maksimal.


Jadi apa saja jenis kegiatan ekstrakurikuler itu?


Merujuk pada Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 63 Tahun 2014, ada dua jenis kegiatan ekstrakurikuler.


1 view0 comments

Comments


bottom of page